Sosok Matius Ully Seorang Figur Peduli, Pemikir dan Pejuang

Rudy Rihi Tugu
Matius Ully, Caleg Potensial Kota Kupang mantan aktivis HAM. Foto : Ist

KUPANG,iNewsTTU.id- Matius Ully adalah politikus muda mantan aktivis LSM serta pekerja sosial yang sudah sangat akrab dengan berbagai keluhan masyarakat kecil. Karena belasan tahun hidupnya bersama masyarakat pedesaan dibeberapa pelosok desa khususnya pulau sabu dan pulau Timor.

Pada saat memiliki kesempatan untuk berinteraksi langsung dengan masyarakat dipedesaan inilah yang membuat dirinya mengerti tentang berbagai keluhan serta persoalan yang selalu melilit masyarakat kecil.
Matius Ully merupakan anak desa yang lahir pada tanggal 9 September 1978 di salah satu kampung bernama Lokoae desa Pedarro Kecamatan Hawu Mehara Kabupaten Sabu Raijua. Dan setelah menamatkan pendidikan Sekolah Menengah Pertama (SMP) pada SMP Negeri 1 Hawu Mehara, dia merantau ke pulau Timor untuk melanjutkan pendidikan di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Kupang, ia mengambil jurusan/program studi akuntansi.



Editor : Sefnat Besie

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network