Deklarasi Zero HALINAR, Nixon minta Pertahankan Trend Positif Rutan SoE

Evraim Baitanu
Deklarasi Zero HALINAR, Nixon minta Pertahankan Trend Positif Rutan SoE. Foto: ist

Dalam kesempatan yang sama, Nixon juga menyinggung pelaksanaan tugas seluruh pegawai. Hal utama yang ditekankan Nixon yaitu tanggung jawab dan disiplin pegawai dalam menjalankan tugas.

Tak hanya itu, yang menjadi perhatian serius adalah absen kehadiran baik absen masuk dan absen pulang kantor. Kerapihan dalam berpakaian juga menjadi hal yang ditekankan Karutan.

Karutan juga meminta seluruh peserta apel agar jangan menjadikan deklarasi penandatangan dan komitmen bersama zero HALINAR tersebut hanya sebagai sebuah kegiatan seremonial semata tetapi harus diwujudnyatakan.

“tetap semangat, tetap jalankan tugas dengan baik, semoga rutan soe lebih baik dan selalu bersih dari halinar,” tutup

 

Editor : Sefnat Besie

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network