Ilmuwan Cina Temukan Cara Jelajahi Angkasa Luas yang Menakjubkan

Wahyu Sibarani
Peneliti dari SIAT mengembangkan penelitian saklar otak yang bisa membuat kondisi mati suri atau hibernasi. Foto/IST

Mereke mencontohkan, pesawat luar angkasa Voyager 1 butuh waktu 73.000 tahun untuk mencapai Proxima Centauri atau bintang terdekat dengan matahari. 

Voyager 1 diketahui diterbangkan ke luar angkasa pada 40 tahun lalu. Hingga kini Voyager 1 merupakan satu-satunya pesawat luar angkasa buatan manusia yang terjauh dalam menjelajah luar angkasa. 

Diperkirakan Voyager 1 sudah melewati Pluto. Jadi memang untuk menjelajah luar angkasa butuh perjuangan yang sangat besar buat manusia. 

Salah satunya kemampuan manusia dalam bertahan hidup ketika menjalani petualangan tersebut. Hal itulah yang membuat para ilmuwan di SIAT tertarik untuk mencari solusi agar penjelajahan luar angkasa bisa dilakukan sejauh mungkin. 

Editor : Sefnat Besie

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network