get app
inews
Aa Read Next : Buntut Kasus Dekranasda, Kuasa Hukum Segera Surati Kapolri untuk Copot Kapolres Belu

Putusan Bebas Terhadap Terdakwa Ano Siki dalam Kasus Pembunuhan di BTN Kefamenanu

Selasa, 27 Februari 2024 | 22:07 WIB
header img
Robertus Salu, SH., MH (Foto: iNewsTTU.id/Isto Santos).

Pengacara Kondang NTT itu mengatakan, selama persidangan, tidak ada saksi yang mampu menyatakan bahwa Marianus Siki melakukan pemukulan terhadap korban atau saksi lainnya.

"Bahwa tidak ada satu buktipun yang menerangkan secara rinci dan meyakinkan bahwa klien kami, Marianus Siki alias Ano bersalah," katanya.

Dalam putusan ini, unsur-unsur tindak pidana pembunuhan, baik subjektif maupun objektif, tidak terbukti.

Majelis Hakim menyimpulkan bahwa tidak ada kesengajaan yang cukup untuk membuktikan tuduhan tersebut, serta tidak ada bukti yang mendukung perbuatan pidana tersebut.

"Terhadap hal ini, terdakwa II Ano Siki tidak terbukti memiliki kesengajaan sebagai niat, kesengajaan insaf akan kepastian dan kesengajaan insaf akan kemungkinan, dalam hal ini untuk menghilangkan nyawa korban dan juga terhadap saksi korban, Jefri," ungkapnya.

Editor : Sefnat Besie

Follow Berita iNews Ttu di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut