KEFAMENANU, iNewsTTU.id - Polisi telah melakukan pemeriksaan intensif terhadap 6 orang saksi terkait kasus penyebaran foto syur dan bunuh diri seorang siswi SMA di Kecamatan Bikomi Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT).
Menurut Kapolres TTU, AKBP Mohammad Mukhson melalui Kasat Reskrim, Iptu Djoni Boro mengatakan, pihak kepolisian Polres TTU telah berhasil mengidentifikasi dua calon tersangka dalam kasus ini setelah memeriksa sejumlah saksi.
"Kami sudah periksa 6 orang diantaranya berinisial VS, S, SN, MK, FB dan R," ujarnya saat ditemui pada Senin, (02/10/2023).
Editor : Sefnat Besie
Artikel Terkait