get app
inews
Aa Text
Read Next : Aktivis Hukum Apresiasi Janji Pemda TTU Perjuangkan Nasib PTT dalam Seleksi PPPK

Kuasa Hukum Kepala Desa Napan Tuding Adanya Konspirasi Antara Polres dan Pemda TTU

Minggu, 04 Februari 2024 | 09:23 WIB
header img
Kuasa Hukum Kepala Desa Napan, Robertus Salu, SH., MH (Foto: iNewsTTU.id/Isto Santos).

KEFAMENANU, iNewsTTU.id - Kuasa hukum Kepala Desa Napan Definitif, Robertus Salu, SH., MH, mengungkapkan akan mengajukan keberatan kepada Bupati TTU, Djuandi David dan mengambil langkah hukum untuk mengajukan gugatan pembatalan pelantikan Pelaksana Tugas Harian (PLH) yang dilakukan pada Jumat, 02 Januari 2024 ke Pengadilan PTUN Kupang karena diduga terjadi maladministrasi dan perbuatan melawan hukum.

"Bagi saya, ada dugaan konspirasi, karena terlihat jelas kasus ini sangat janggal. Saya selaku Huasa Hukum kepala desa Napan sudah mengajukan permohonan penangguhan ke polres TTU," ungkap Robertus, Jumat (02/02/2024).

Menurutnya, kasus ini seharusnya ada pertimbangan pihak kepolisian untuk diberikan penagguhan, bawah alasan penagguhan penahanan jelas karena tersangka seorang kepala desa yang juga punya kewajiban untuk menjalakan roda pemerintahan di desa Napan.

Karena faktanya Kades Napan, Wendelinus Kefi melakukan tanda tangan dengan tujuan untuk membuka lapangan pengerjaan bagi warganya.

"Ingatlah bahwa hukum itu bernilai karena ada kebaikan didalamnya," ujarnya.

Editor : Sefnat Besie

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut