Dia sempat menolak untuk pulang, meski behasil diyakinkan bahwa berada di rumah jauh lebih baik daripada tinggal di panti asuhan.
Kabar dan rekaman CCTV kisah bocah itu menjadi viral di media sosial China. Netizen terkejut dengan pilihan bocah itu untuk tinggal di panti asuhan.
Beberapa komentar menyebut kejadian ini sebagai generasi anak manja yang malas. Netizen lain memuji cara polisi menenangkan bocah itu dan akhirnya menyelesaikan masalah.
Penting bagi orangtua untuk memahami perasaan dan kebutuhan anak-anak mereka, dan komunikasi yang baik dalam keluarga sangat penting.
Ketika ada masalah atau konflik, berbicaralah secara terbuka dan empatik untuk mencari solusi yang baik bagi semua pihak.
Selain itu, lembaga seperti polisi juga dapat berperan dalam mediasi dan membantu menyelesaikan masalah seperti ini, seperti yang terlihat dalam kasus ini.
Editor : Sefnat Besie