TNI Mengunjungi SD Kecil Banu di Daerah Terpencil Perbatasan RI-RDTL dengan Program Smart Car

Isto Santos
SD Kecil Banu di Daerah Terpencil Perbatasan RI-RDTL (Foto: iNewsTTU.id/Isto Santos).

Selain itu, Satgas Yonkav 6 juga memperkenalkan profesi tentara, alat utama sistem persenjataan (alutsista), serta memberikan pelatihan literasi berupa membaca dan latihan peraturan baris-berbaris (PBB).

Kehadiran tim TNI di SD Kecil Banu juga memberikan motivasi ekstra bagi anak-anak setempat untuk lebih giat belajar dan mengejar cita-cita mereka.

 "Kami berharap, ke depan akan ada anak dari Dusun Banu ini yang menjadi tentara dan berkontribusi pada bangsa," tambah Letkol Tampubolon.

Sebagai bagian dari komitmennya, Dansatgas juga menyampaikan rencana untuk membantu Kodim TTU dalam merenovasi gedung sekolah SD Kecil Banu.


Nampak gedung SD Kecil Banu yang tidak layak (Foto: iNewsTTU.id).


Editor : Sefnat Besie

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network