SOE,iNewsTTU.id- Keluhan Masyarakat Adat Amanuban terkait penyerobotan hutan adat laob tumbes oleh Kementrian Kehutanan mendapat atensi serius dari Ombudsman RI, hal ini tertuang dalam zoom meeting yang di prakarsai Ombudsman RI dengan melibatkan masyarakat adat dan perwakilan Kementrian Kehutanan.
Pina One Nope selaku perwakilan Masyarakat Adat Amanuban kepada iNews.id, Rabu (1/5/2024) mengatakan telah dilakukan zoom dengan Pihak Kementerian lingkungan hidup dan kehutanan yang dimediasi oleh Komisi Ombudsman Republik Indonesia dan ia berharap ada solusi cepat dalam masalah penyerobotan hutan adat masyarakat amanuban.
" Telah dilakukan zoom meeting dengan Pihak Kementerian lingkungan hidup dan kehutanan yang dimediasi oleh Komisi Ombudsman Republik Indonesia dan ia berharap ada solusi cepat dalam masalah penyerobotan hutan adat masyarakat amanuban," Ujarnya.
Editor : Sefnat Besie
Artikel Terkait