3. Korban Ketiga: Kristina Noo Wawa
Sasaran Berikutnya: Di saat yang sama, Lande melihat Kristina Noo Wawa berdiri dekat fiber air di dapur.
Aksi Pembunuhan: Tersangka mengayunkan parang dua kali ke leher Kristina hingga korban jatuh. Lande kemudian terus menganiaya korban berulang kali ke bagian kepala, tangan, dan lutut kiri hingga korban meninggal dunia.
4. Korban Keempat: Bernadetha Kuabib
Pelarian Gagal: Melihat rentetan pembantaian itu, Bernadetha Kuabib menangis ketakutan dan berlari ke belakang dapur rumah Kristina.
Aksi Pembunuhan: Lande mengejar dan menebas paha kanan Bernadetha dari belakang, membuatnya tidak bisa melarikan diri.
Korban Tewas: Saat korban jatuh sambil berteriak “aduh mama”, tersangka kembali mengayunkan parang berkali-kali ke bagian leher, kepala, dan mulut hingga Bernadetha Kuabib meninggal dunia.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta
Artikel Terkait
