Pengrajin Lemari di Desa Oetulu Terus Berkarya Meski Permintaan Menurun

/Sefnat Besie
Bernabas Sau, pengrajin lemari pakaian asal Desa Oetulu, Timor Tengah Utara, NTT. Foto: iNewsTTU.id/Seth

Hal yang sama juga diungkapkan pengrajin lainnya seperti Bernabas Sau, menurutnya, permintaan lemari tahun ini sedikit sekali dibanding tahun sebelumnya, namun mereka akan terus berkarya.

Para pengrajin di Desa Oetulu telah menggeluti pekerjaan ini sejak tahun 1990 dan terus berupaya memenuhi kebutuhan masyarakat akan lemari anak sekolah.

Harga lemari yang mereka produksi bervariasi tergantung pada model dan ukuran, mulai dari Rp300.000 hingga Rp400.000.



Editor : Sefnat Besie

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network