Hak Tak Dibayar, Nakes di Sabu Raijua Menjerit

Dedy Lay Doma
Gambar RSUD Sabu Raijua. Foto: istimewa

SABU RAIJUA, iNewsTTU.id-- Hak tenaga medis di Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Sabu Raijua NTT berupa jasa medis dan gaji bulan maret hingga saat ini belum juga dibayarkan Pemda Sabu Raijua melalui Dinas Kesehatan setempat sehingga mengakibatkan para tenaga medis menjerit.

Salah seorang tenaga medis yang enggan namanya dipublikasikan katakan, pihak rumah sakit seolah tak peduli dengan kewajibannya untuk memperhatikan tenaga medis sehingga sampai saat ini hak mereka belum terbayarkan.

"Kami ini sudah jadi UPTD di dinas kesehatan tapi gaji kami bulan maret belum dibayarkan apalagi jasa medis kami sejak bulan juli tahun lalu (2023) juga sampai saat ini belum di bayar padahal dari BPJS sudah bayarkan" ujarnya.

Menurutnya gaji dan jasa medis sama sekali tak dibayarkan sejak bulan januari namun saat ada ancaman para nakes mogok kerja akhirnya gaji dibayarkan dua bulan.

Editor : Sefnat Besie

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network