27 Tahun RSU Naob di Kabupaten TTU Layani Penderita Kusta Secara Gratis

Isto Santos
RSU Naob, Kabupaten TTU (Foto: iNewsTTU.id/Isto Santos).

"Kami melayani mereka (pasien), semua kebutuhan obat-obatan, makan minum, kesehatan, dan bahan pembersih seperti sabun, deterjen, pakaian, handuk, sejauh mereka butuh, pasti kami adakan," lanjutnya.

Saat ini, terdapat 27 orang pasien yang aktif dirawat di rumah sakit Naob, sementara 17 orang lainnya rehabilitasi.

Rehabilitasi dilakukan untuk pasien yang sudah sembuh tetapi tidak dapat pulang karena keluarganya tidak menerima atau karena memilih untuk tinggal di rumah sakit tersebut, kemudian dipekerjakan kembali dan diberi upah.



Editor : Sefnat Besie

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network