Warga Adukan Mantan Kades Manunain B ke Bupati TTU Terkait Dugaan Penyelewengan Dana Desa

Seth Besie
Ilustrasi korupsi dana desa. (Foto: Istimewa)

"Kegiatannya tidak berjalan", tandas Yoseph Bait Masu, warga desa yang turut mendukung Inspketorat Daerah TTU menindaklanjuti pengaduan warga.

Selain itu, kegiatan peningkatan produksi peternakan (alat produksi/pengelolaan/kandang) dengan jumlah dana Rp 320.000.000.

"Realisasinya tidak sesuai rencana", tambah Yoseph Masu.

Adapula pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan embung desa Rp.73.988.425,00, itupun ungkap Yoseph Masu, realisasinya berjalan tetapi airnya tidak dirasakan oleh masyarakat Manunain B pada umumnya.

Menyusul kegiatan Instalasi sumur Bor (pipa dan pompa otomat/summersible) dengan jumlah dana Rp20.000.000,00.

Editor : Sefnat Besie

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network