Sementara itu, khusus kelas 8 dan 9 lolos dari hunian ternak karena sudah dibangun baru sejak roboh diterjang angin saat badai seroja.
Diketahui, Sekolah ini hanya terdiri dari 3 rombongan belajar, dengan dua ruang baru yang berdinding pelepah gewang ditambah satu bangunan darurat milik kandang kambing, sekolah inipun tak memiliki ruang kantor ataupun ruang guru.
padahal sekolah ini memiliki 15 orang guru yang terdiri dari 3 orang Guru ASN termasuk Kepala Sekolah, 2 orang Guru P3K dan 10 orang Guru Kontrak.
Bangunan induk SMP Negeri Taekiu hanya dua ruangan. Foto: ist
Editor : Sefnat Besie
Artikel Terkait