get app
inews
Aa Text
Read Next : Mokris Lay Siap Biayai Pemeriksaan Psikologi di Bali Demi Tuntasnya Kasus

Importa Ekspansi ke Timur, Resmi Buka Cabang ke-24 di Kupang

Rabu, 12 November 2025 | 11:39 WIB
header img
Importa Furniture menegaskan komitmennya untuk memperluas jangkauan layanan ke seluruh Indonesia. Foto: Ist

Selain melayani konsumen langsung, fasilitas baru ini akan berfungsi sebagai pusat koordinasi utama bagi mitra bisnis Importa di wilayah Nusa Tenggara Timur. Melalui sistem distribusi yang lebih dekat, perusahaan berharap dapat menciptakan rantai pasok yang lebih adaptif dan berkelanjutan, sehingga mampu mendorong pertumbuhan pasar furnitur besi di wilayah timur.

“Ekspansi ke Kupang adalah langkah penting dalam mewujudkan visi Importa untuk menjadi brand furnitur nasional yang menjangkau seluruh pelosok negeri. Kami optimistis kehadiran cabang ini akan memperkuat hubungan dengan pelanggan dan menjadi fondasi untuk pengembangan jaringan berikutnya di Indonesia Timur,” katanya.

 

Editor : Vitrianda Hilba Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut