Kapolres TTS Lepas 175 Calon Siswa Bintara Polri ke Panda Polda NTT
Jum'at, 14 Maret 2025 | 19:52 WIB

Ia juga menegaskan bahwa meskipun dalam seleksi ini banyak yang dipanggil namun hanya sedikit yang terpilih, namun ia yakin bahwa 175 calon siswa bintara Polri ini adalah orang-orang pilihan yang akan berhasil. “Sebagai orang beriman, tetap yakin bahwa kalian adalah orang-orang pilihan yang bakal berhasil,” tutup Kompol Ibrahim.
Dengan pemberangkatan tersebut, semoga para calon siswa bintara Polri dari TTS dapat melewati seleksi lanjutan dengan baik dan meraih kesuksesan di setiap tahapannya.
Editor : Sefnat Besie