Perindo Pesawaran Gelar Konsolidasi Hadapi Verifikasi Faktual nanti

Gunawan Syahrizal
Perindo Pesawaran Gelar Konsolidasi Hadapi Verifikasi Faktual nanti. Foto: SINDOnews/Gunawan Syahrizal

PESAWARAN, INEWSTTU.ID--Perindo daerah kabupaten Pesawaran Provinsi Lampung mengelar Konsolidasi  untuk mengadapi Verifikasi Faktual nanti.

Konsolidasi dimaskud untuk lantaran Perindo merupakan salah satu partai Politik peserta Pemilu 2024 mendatang.

Rapat tersebut juga dihadiri oleh DPW Partai Perindo Lampung. Rapat koordinasi dan konsolidasi yang digelar di Sekretariat DPC Partai Perindo Kecamatan Punduh Pidada, di Jalan Raya Punduh Pidada, Kabupaten Pesawaran tersebut, juga diikuti oleh DPC Partai Perindo se-Kabupaten Pesawaran.

Ketua DPW Partai Perindo Lampung, Jolly Sanggam, hadir langsung dalam rapat koordinasi dan konsolidasi ini.

"Kami hadir di sini, untuk memastikan DPD Partai Perindo Kabupaten Pesawaran, telah siap dalam menghadapi verifikasi faktual," tegasnya.

Sementara Ketua DPD Partai Perindo Kabupaten Pesawaran, Samsurizal rapat konsolidasi dan koordinasi ini digelar untuk wilayah dua, yang meliputi lima kecamatan.

"Kami ingin memantabkan persiapan di Kecamatan Teluk Pandan, Marga Punduh, Punduh Pidada, Way Ratai, dan Padang Cermin," ungkapnya.

Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Senin, 26 September 2022 - 02:08 WIB oleh Gunawan Syahrizal dengan judul "Hadapi Verifikasi Faktual, Perindo Pesawaran Gelar Konsolidasi".

Untuk selengkapnya kunjungi:
https://daerah.sindonews.com/read/895135/174/hadapi-verifikasi-faktual-perindo-pesawaran-gelar-konsolidasi-1664132971


Editor : Sefnat Besie

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network