get app
inews
Aa Text
Read Next : Usai Digrebek Warga, Nakes Duda dan Janda Telanjang di Ruangan Puskesmas Resmi di Pecat

Protes Jalan Rusak, Warga di Daerah ini Tanam Pohon Pisang di Tengah Jalan Raya

Jum'at, 03 Maret 2023 | 18:20 WIB
header img
Warga Tanam Pohon Pisang Ditengah Jalan Raya (Foto: Istimewa).

Kemudian, usai banyak diprotes warga, jalan berlumpur merah ini diurug kembali menggunakan pasir dan batu (sirtu). Namun, bukannya memperbaiki keadaan, justru pengurugan oleh sirtu malah memperburuk jalan.

"Udah kayak bubur jalannya, hancur lebur. Tadinya waktu masih berlumpur merah, motor masih bisa lewat di tengah meski kanan kiri berlumpur, tapi waktu diurug sirtu justru hancur. Motor udah ga bisa lewat," ungkapnya.

Motor sendiri kini seluruhnya harus lewat halaman sebuah showroom meubel. Jika ramai, maka pemotor harus rela antri karena halaman showroom meubel tersebut tidak cukup lebar.

Warga diminta untuk berhati-hati saat melewati jalan tersebut karena hingga saat ini kondisi jalan semakin memprihatinkan.

Editor : Sefnat Besie

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut