get app
inews
Aa Text
Read Next : Gereja Makam Suci Dipercaya Sebagai Tempat Yesus Kristus Dikuburkan

Kolam Sakral Tempat Yesus Sembuhkan Pria dari Kebutaan di Yerusalem Dibuka untuk Umum

Rabu, 04 Januari 2023 | 05:21 WIB
header img
Kolam Siloam merupakan tempat dimana Yesus menyembuhkan seorang pria dari kebutaan. Foto/IST

Kolam Tempat Yesus Sembuhkan Pria dari Kebutaan akan Dibuka untuk Umum Ze'ev Orenstein, Direktur Hubungan Internasional City of David Foundation mengatakan situs itu penting bagi miliaran orang di seluruh dunia.

Menurutnya untuk pertama kali dalam 2.000 tahun masyarakat bisa mengunjungi lagi kolam itu. Menurutnya orang-orang yang mengunjungi tempat itu akan benar-benar dapat mengikuti jejak Alkitab yang terhubung dengan akar warisan dan identitas mereka.

"Tempat ini merupakan salah satu situs paling signifikan yang menegaskan Yerusalem. Bukan hanya masalah iman tetapi juga sebagai signifikansi miliaran orang di seluruh dunia," jelasnya.

Bagi anda umat kristiani yang ingin melihat langsung peninggalan sejarah sesuai cerita alkitab bisa mengunjungi tepat itu, bahkan sudah mulai dibuka untuk masyarakat umum bukan saja umat Kristiani.

Editor : Sefnat Besie

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut