Berikut Nama Calon Kepala Daerah yang Diumumkan oleh PDIP untuk Bertarung Dalam Pilkada 2024

*Sefnat Besie
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) secara resmi mengumumkan nama-nama calon bupati, calon wakil bupati, calon wali kota, dan calon wakil wali kota yang akan diusung dalam Pilkada serentak 2024. Foto: iNews.id


Jakarta, iNewsTTU.id - Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) secara resmi mengumumkan nama-nama calon bupati, calon wakil bupati, calon wali kota, dan calon wakil wali kota yang akan diusung dalam Pilkada serentak 2024. Sebanyak 163 nama diumumkan untuk 78 daerah.

Pengumuman tersebut disampaikan oleh Sekretaris Jenderal DPP PDIP, Hasto Kristiyanto, di Kantor DPP PDIP, Jalan Diponegoro, Menteng, Jakarta, pada Kamis (22/8/2024).

Pengumuman ini merupakan gelombang kedua dan dilakukan di hadapan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, beserta jajaran petinggi partai.

Hasto menjelaskan bahwa nama-nama calon kepala daerah yang diusung oleh PDIP disampaikan melalui tayangan video yang memuat nama-nama calon serta daftar wilayah tempat mereka akan bertarung dalam Pilkada mendatang.

Berikut adalah rincian calon kepala daerah yang diusung oleh DPP PDIP untuk Pilkada 2024:

1. Wakil Bupati Aceh Barat Daya, Mas Adi

2. Bupati Toba, Poltak Sitorus

Editor : Sefnat Besie

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network