Salut! Ketua Bhayangkari Cabang TTU Berikan Harapan Lewat Kegiatan Bakti Sosial untuk Anak Stunting

Isto Santos
Ketua Bhayangkari Cabang TTU, Hesty Moh. Mukhson (Foto: iNewsTTU.id/Isto Santos).

Ia berharap bahwa bantuan ini dapat memberikan dampak positif, terutama dalam peningkatan berat badan anak-anak stunting.

"Semoga masyarakat yang mengalami kekurangan, khususnya stunting, bisa mengalami perubahan yang signifikan, seperti peningkatan berat badan secara bertahap," terang dia.

Diketahui, penerima bantuan sembako diantaranya Mikael A. Oki di RT 21, Emanuel Metaboki di RT 46, Manuel Kollo di RT 27, Firdan Elu di RT 34, dan Marselina Nahak di RT 34.



Editor : Sefnat Besie

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network