Dan lebih dari itu, materi efektivitas komunikasi dalam sosialisasi ini dapat diterapkan nak-anak panti asuhan dalam kehidupan sehari-hari.
"Sehingga, dapat memperkuat hubungan antara sesama anak panti asuhan dan membangun tali persaudaraan yang lebih harmonis,"ungkapnya.
Selain itu, kata dia, dengan peningkatan efektivitas komunikasi, anak-anak panti asuhan juga diharapkan memiliki kemampuan yang lebih baik dalam mengatasi konflik.
Dalam sosialisasi itu, nampak, anak-anak Panti Asuhan Sonaf Maneka Lasiana sangat antusias mengikuti sosialisasi tentang efektivitas komunikasi yang diberikan para mahasiswa.
Editor : Sefnat Besie
Artikel Terkait