Pemerintah Timor Leste Kunjungi Kantor SAR Kupang NTT

Sefnat Besie
Personil Rescuer dan petugas komunikasi kenalkan Peralatan SAR Kupang NTT kepada Delegasi Pemerintah Timor Leste. (Foto:Ist)


KUPANG, iNewsTTU.id--Delegasi Pemerintah Negara Timor Leste mengikuti Rapat Koordinasi  Pelayanan Lalu Lintas Udara Timor Leste-Indonesia (The 8th ATS Coordination Meeting Timor Leste-Indonesia), pada kesemapatan itu, Delegasi Timor Leste melakukan kunjungan di Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Kupang (Basarnas Kupang)

Kunjungan tersebut merupakan rangkaian dari kegiatan Rapat Koordinasi Pelayanan Lalu Lintas Udara Timor Leste-Indonesia yang berlangsung di Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur. Bersama para pejabat beserta jajaran, kunjungan tersebut diterima langsung oleh Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Kupang I Putu Sudaya S. E., M.A.P.

Dalam sambutanya, salah satu perwakilan Delegasi Timor Leste menyampaiakan ucapan terima kasih dan penghargaan Kepada Basarnas Kupang. Perwakilan Delegasi Timor Leste berharap, melalui kunjungan ini, tali silaturahmi serta koordinasi dapat terus berlangsung kedepannya terutama dalam bidang pelayanan jasa pencarian dan pertolongan.



Editor : Sefnat Besie

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network