Abon Ikan Bang Abid Tanpa Pengawet Asal NTT Goes to Australia
Selasa, 18 Juli 2023 | 10:31 WIB

Dia pun senang karena mimpinya bisa terwujud.
"Saya pribadi sangat berterima kasih pada tim Australia Awards Indonesia (AAI), DFAT (Departemen Luar Negeri dan Perdagangan Australia), serta tim dari Monash University sebagai mentor dalam short course ini. Mimpi kami membawa UMKM Indonesia ke level nasional dan internasional sangat terbuka luas lewat kegiatan ini,"ujarnya.
Editor : Sefnat Besie