Warga Adukan Mantan Kades Manunain B ke Bupati TTU Terkait Dugaan Penyelewengan Dana Desa
Kamis, 09 Maret 2023 | 20:58 WIB

"Kegiatannya tidak berjalan", tandas Yoseph Bait Masu, warga desa yang turut mendukung Inspketorat Daerah TTU menindaklanjuti pengaduan warga.
Selain itu, kegiatan peningkatan produksi peternakan (alat produksi/pengelolaan/kandang) dengan jumlah dana Rp 320.000.000.
"Realisasinya tidak sesuai rencana", tambah Yoseph Masu.
Adapula pembangunan/Rehabilitasi/Peningkatan embung desa Rp.73.988.425,00, itupun ungkap Yoseph Masu, realisasinya berjalan tetapi airnya tidak dirasakan oleh masyarakat Manunain B pada umumnya.
Menyusul kegiatan Instalasi sumur Bor (pipa dan pompa otomat/summersible) dengan jumlah dana Rp20.000.000,00.
Editor : Sefnat Besie