get app
inews
Aa Text
Read Next : Sambut Natal, PT. Roy Bulan Manajemen dan Yayasan Luna Foundation Berbagi Kasih dengan Sesama

Sekap ABG dan Minta Uang Tebusan 50 juta, Pria Berpistol Ditankgap Polisi

Selasa, 05 Juli 2022 | 21:04 WIB
header img
Seorang pegawai perempuan di Malang mengaku disekap majikan dalam kamar(ilustrasi).

Atas kejadian tersebut orang tua korban kemudian pelapor mendatangi SPKT Polda Metro Jaya. Hingga akhirnya pada hari Senin 04 Juli 2022, polisi melakukan pengecekan lokasi dan diduga pelaku yang berada di Kampung Bahari, Jakarta Utara.

"(Polisi) mendapatkan diduga roda empat pelaku yang terparkir di dalam Kampung Bahari," jelasnya

Polisi melakukan pengejaran terhadap kendaraan roda empat pelaku yang melaju ke arah Jalan Raya Sunter. Saat dikejar pelaku melaju dengan kencang dan menabrak beberapa kendaraan roda dua dan empat masyarakat serta menabrak beberapa petugas yang mencoba menghentikan pelaku.

Pelaku melawan arah dan banyak menabrak korban-korban lain, kemudian pelaku juga tidak kunjung berhenti dan polisi melakukan tindakan kepolisian yang terarah serta terukur untuk melumpuhkan pelaku.

"Setelah berhasil diamankan pelaku beserta barang bukti dibawa ke Polda Metro Jaya untuk dilakukan penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut," pungkasnya.

Editor : Sefnat Besie

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut