get app
inews
Aa Text
Read Next : Pembersihan Sampah di Pantai Nunsui oleh Kekerabatan Sangihe Talaud Manado Kota Kupang

TNI AL Lantamal 7 Kupang Aksi Bersih Sampah Peduli Bahari

Rabu, 16 November 2022 | 12:42 WIB
header img
TNI AL Lantamal 7 Kupang Aksi Bersih Sampah Peduli Bahari di Pantai Tablolong, Kupang, NTT. Foto: iNewsTV Kupang/Eben

KUPANG, TTU.INEWS.ID--Anggota TNI Angkatan Laut Lantamal 7 Kupang, Bersama Masyarakat Desa Tablolong Kabupaten Kupang Gelar Aksi Bersih Sampah Di Pantai Tablolong. Selain Menjaga Bahari, Juga Mengingatkan Agar Masyarakat Tidak Lagi Membuang Sampah Sembarangan.

Aksi Bersih Sampah Anggota TNI AL Lantamal VII Kupang Dan Masyarakat Anggota TNI AL Ini, Berbaur Bersama Masyarakat, Memungut Semua Sampah Yang Berserahkan Di Lokasi Pantai Tablolong, Tak Jauh Dari Permukiman Masyarakat.

Masyarakat Desa Tablolong Diingatkan Tidak Membuang Sampah Sembarangan

Kepala Desa Tablolong, Zet.A.M. Ngadas Mengatakan Selama Ini Sudah Diingatkan Terus Warganya Untuk Tidak Membuang Sampah Sembarangan, Namun Sulit Sekali Dilakukan, Karena Rendahnya Kesadaran Masyarakat. Dirinya Berterima Kasih Karena Lantamal 7 Kupang Turun Dan Bersama Masyarakat Membersihkan Sampah.

“Selama ini sudah kami ingatkan terus menerus, banyak sekali alasan dari masyarakat, yang tetap saja membuang sampah ke pesisir pantai, Kita hanya Belum Pukul saja Pak," Tegas Kepala Desa Tablolong.

Secara pribadi, dirinya senang dengan aksi bersih-bersih yang dilakukan oleh Lantamal 7 Kupang.

"Saya Secara Pribadi sangat senang, karena adanya aksi bersih-bersih sampah Bersama dengan Lantamal 7 Kupang dan berharap masyarakat sadar tidak membuang sampah sembarangan lagi,"ungkap Zet Nggadas

Editor : Sefnat Besie

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut